Category: Sosial Budaya

  • Ormas DPC BANASPATI Kabupaten Bekasi Mengadakan Giat Berbagi Takjil Gratis Untuk Sesama

    Ormas DPC BANASPATI Kabupaten Bekasi Mengadakan Giat Berbagi Takjil Gratis Untuk Sesama

    Advokatnews.com | Kab. Bekasi – Minggu, 07 April 2024 Ormas DPC BANASPATI Kab. Bekasi berbagi takjil gratis untuk pengendara yang melintas. Giat yang dilaksanakan di depan sekretariat DPC BANASPATI Kab. Bekasi Jl. Lemahabang Bekasi-Cikarang Timur, Kab. Bekasi ini juga didampingi oleh Wakapolsek Cikarang Timur AKP Tabah. Giat yang diinisiasi oleh Ketua dan juga Sekjend DPC…

  • DPC BANASPATI Kota Bekasi Kembali Memberikan Bantuan Kain Kafan Gratis

    DPC BANASPATI Kota Bekasi Kembali Memberikan Bantuan Kain Kafan Gratis

    Advokatnews.com | Kota Bekasi – Ormas DPC BANASPATI Kota Bekasi kembali memberikan bantuan kain kafan gratis kepada warga meninggal yang membutuhkan. Sabtu, 30/04/2024 Panglima DPC FORKABI Bekasi Utara Bapak Dhewo menghembuskan nafas terakhirnya di RSUD Kota Bekasi sekitar jam 11 siang wib dikarenakan sakit. Sebelumnya, Ormas Banaspati dan Forkabi khususnya untuk wilayah Bekasi Utara memang…

  • BANASPATI Dan BRIGADE 08, Dua Ormas Di Kota Bekasi Yang Saling Bersinergi

    BANASPATI Dan BRIGADE 08, Dua Ormas Di Kota Bekasi Yang Saling Bersinergi

    Advokatnews.com | Kota Bekasi – Minggu, 24 Maret 2024 DPC BANASPATI Kota Bekasi dan DPC BRIGADE 08 Kota Bekasi mengadakan kegiatan positif di bulan Ramadhan. Acara yang bertajuk “Ramadhan Berkah Berbagi Takjil” ini dilaksakanakan di pertigaan depan SPBU Permata. Dimana hal seperti ini sangatlah bermanfaat bagi saudara-saudara kita yang sedang berada dijalan. “Raih pahala di…

  • Hari Libur Pertama Tahun Baru 2024 Kawasan Wisata Karawang Selatan Di padati Pengunjung Dari Luar Daerah

    Hari Libur Pertama Tahun Baru 2024 Kawasan Wisata Karawang Selatan Di padati Pengunjung Dari Luar Daerah

    Advokatnews|Karawang Selatan -Setiap pergantian tahun kawasan wisata yang ada di wilayah loji kecamatan Tegalwaru Kabupaten Karawang jawabarat,di hari libur pertama Tahun baru 2024 kawasan wisata sudah mulai di padati para pengunjung dari luar daerah atau kota. Senin 01/01/2024,Dari pukul 08:00 para pengunjung sudah memadati jalur yang menuju kawasan wisata,Mengularnya kendaraan terpantau di lokasi titik rawan…

  • DPC BANASPATI Kota Bekasi Gelar Kegiatan Acara Tawasullan Rutin Tasyakuran Akhir Tahun

    DPC BANASPATI Kota Bekasi Gelar Kegiatan Acara Tawasullan Rutin Tasyakuran Akhir Tahun

    Advokatnews.com | Kota Bekasi, Acara tawasullan yang digelar pada hari Senin, 11 Desember 2023 ba’da isya ini sudah menjadi hal biasa sebenarnya untuk Ormas DPC BANASPATI Kota Bekasi. Namun ada hal yang beda untuk malam ini, karena di gelar disaat akhir tahun 2023. Maka dari itu, untuk tawasullan rutin bulanan kali ini ditambah dengan tema…

  • Tni Polri Sulut Semangat Melayani Dan Mengayomi Masyarakat Kota Bitung

    Tni Polri Sulut Semangat Melayani Dan Mengayomi Masyarakat Kota Bitung

    Advokatnews || Bitung Sulawesi Utara- Tni Polri mengadakan bakti sosial di Markas Haudh Majelis Dzikir WA Ta’lim kediaman Habib Abdullah Bin Ali Bin Smith dikelurahan Girian Permai kecamatan Girian kota Bitung, Minggu (03/12/2023).Dalam kegiatan tersebut Turut hadir 1. Kapolda Sulut (Sulawesi Utara) Irjen Pol Drs Setyo Budiyanto, S.H., M.H. 2. Para PJU Polda Sulut. 3. Polairud…

  • Tangkap Penjahat Dana Hibah PKB GMIM Dikota Bitung

    Tangkap Penjahat Dana Hibah PKB GMIM Dikota Bitung

    Advokatnews || Bitung Sulawesi Utara-  Dana Hut PKB GMIM senilai 4, 7 miliar hilang disihir oleh siluman yang tidak bertanggung jawab, Selasa (21/11/2023). Dana Hiba ditujukan untuk kegiatan HUT PKB GMIM ke 61 senilai Rp 2 miliar yang akan dilaksanakan pada tanggal 13 oktober sampai pada tanggal 15 oktober. Berikut HUT Komisi pelayanan Lansia GMIM…

  • Peringatan Maulid Nabi Muhamad SAW Dikelurahan Mekar Jati Karawang Berlangsung Khidmat

    Peringatan Maulid Nabi Muhamad SAW Dikelurahan Mekar Jati Karawang Berlangsung Khidmat

    Karawang Advokat News – Acara peringatan maulid nabi besar muhammad saw yang di laksanakan di kantor kelurahan mekar jati berlangsung khikmat di hadiri oleh tokoh masyarakat tokoh agama staf dan perangkat kelurahan mekar jati serta hadir ketua Lembaga pemberdayaan masyarakat (LPM)Ketua karang taruna dan tak luput warga masyarakat yang ada di wilahah kelurahan mekar jati…

  • WISATA KULINER PURWAKARTA MASIH DIKELOLA OLEH KOPERASI KODIM 0619

    WISATA KULINER PURWAKARTA MASIH DIKELOLA OLEH KOPERASI KODIM 0619

    Purwakarta-advokatnews.com Sate maranggi dan beberapa hasil UMKM produksi khusus Purwakarta sudah identik dengan makanan khas dari Purwakarta, Tak heran bila banyak warung – warung Sate dan UMKM unik yang menduduki daftar utama pada tempat kuliner di Purwakarta yang paling terkenal. Namun beberapa waktu yang lalu, sempat terjadi adanya ketidaknyamanan didalam pengelolaanya, sehingga banyak pihak yang…

  • AUDIENSI KOMUNITAS BELA PURWAKARTA SOAL PENGELOLAAN KEGIATAN WISATA KULINER

    AUDIENSI KOMUNITAS BELA PURWAKARTA SOAL PENGELOLAAN KEGIATAN WISATA KULINER

    Purwakarta – advokatnews.com Sate maranggi dan beberapa hasil UMKM produksi khusus Purwakarta sudah identik dengan makanan khas dari Purwakarta, Tak heran bila banyak warung – warung Sate dan UMKM unik yang menduduki daftar utama pada tempat kuliner di Purwakarta yang paling terkenal. Namun beberapa waktu yang lalu, sempat terjadi adanya ketidaknyamanan didalam pengelolaanya, sehingga banyak…